Personil Polsek Tempuran Polres Karawang Gelar Penyuluhan Bullying dan Stunting Siswa/i SMAN 1 Tempuran.

    Personil Polsek Tempuran Polres Karawang Gelar Penyuluhan Bullying dan Stunting Siswa/i SMAN 1 Tempuran.

    Polres Karawang Polda Jabar - Wujud kepedulian polri terhadap masa depan anak bangsa khususnya para generasi muda melalui Personil Polsek Tempura Aiptu Ujang Sutrisman bersama Aiptu Irwan Kusumah menghadiri kegiatan sekaligus berikan Penyuluhan kepada para Siswa-Siswi SMAN 1 Tempuran.

    Giat digelar pada hari Selasa 23 Juli 2024 Sekira Pukul 10.00 Wib hingga selesai bertempat di SMAN 1 Tempuran kecamatan Tempuran Kabupaten Karawang.

    Terang Personil Połsek Tempuran dalam penyuluhan dan sosialisasi diberikan materi seputar kenakalan remaja, perihal Bullying dan Stunting giat berjalan lancar dan kondusif.

    Kapolres Karawang melalui Kapolsek Tempuran AKP Gulipar, SH mengatakan giat penyuluhan guna memberikan himbauan dan pesan kamtibmas kepada para pelajar, tujuannya jaga kondusifitas di lingkungan sekolah dan diluar sekolah, harapanya dengan adanya edukasi dini melalui penyuluhan yang disampaikan oleh personil para pelajar lebih mengerti tentang apa yang boleh dilakukan dan tidak boleh dilakukan seperti tawuran, bullying dan Stunting.

    Tambah Kapolsek penyuluhan dilakukan secara berkesinambungan oleh Polsek Tempuran selain itu police go to school ini juga meningkatkan silaturahmi antara połri dengan pihak sekolah termasuk para guru dan pelajar, " tukas Kapolsek.

    Kapolres Karawang

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Wujud Kepedulian Bhabinkamtibmas Jomin Barat...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Pangkalan Rutin Lakukan Gatur Lalin...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Jaga Kamtibmas di Kota Kertabumi Karawang Personel Samapta Lakukan Giat Patroli
    Implementasikan 8 Wajib TNI, Babinsa Bersama Warga Fawi Laksanakan Karya Bakti
    100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran, Imparsial: Menguatnya Militerisme dan Kembalinya Dwifungsi TNI
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Personel Polsek Lemahabang Imbau Warga Waspada Peredaran Dan Penyalahgunaan Obat Terlarang
    Polsek Pedes Himbau Dan Sambangi Masyarakat Di Malam Hari
    Polisi Caket Polres Karawang Polsek Purwasari Sambangi Poskamling
    Anggota Polsek Batujaya Cegah GU Kamtibmas di Perbatasan Batujaya dengan Jayakerta
    Kapolsek Purwasari Ajak Para Tokoh Ikut Jaga Kamtibmas 
    Polsek CIampel, Aipda Handri Juniawan Bersama Briptu Fajri RDS Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 Serta Sosialisasi Pencegahan TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Di Wilayah Kawasan Kim Desa Parungmulya Kec. Ciampel Kab karawang.
    Polsek CIampel, Bhabinkamtibmas Desa Kutamekar Aipda Sugianto Bersama Anggota Melaksanakan Sosialisasi Pencegahan TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Di Wilayah Kantor SPBU Kawasan Surya Cipta Desa Kutamekar Kec.Ciampel Kab. Karawang.
    Polsek CIampel, Bhabinkamtibmas Aipda Sugianto Bersama Anggota Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 dan Kejahatan Lainnya Di Wilayah Kantor PT TENANG JAYA SEJAHTERA CIPTA Desa Kutamekar  Kec. Ciampel Kab. Karawang.
    Personel Polsek Lemahabang Imbau Warga Waspada Peredaran Dan Penyalahgunaan Obat Terlarang
    Bhabinkamtibmas Polsek Telagasari Lakukan Gatur, Antisipasi Kemacetan Sekitar Pasar di Akhir Pekan 
    Pertokoan di Kampung Munjul Cintalaksana Jadi Atensi Monitoring Patroli Malam Personel Polsek Tegalwaru
    Polres Karawang, TNI-Polri dan Masyarakat Ngawangkong di Pos Ronda
    Sat Samapta Polres Karawang Giat Patroli Perintis Presisi antisipasi C3 di lamaran
    Bhabinkamtibmas Polsek Klari Aiptu Halim Lakukan Patroli Wilayah Binaan
    Polsek Pangkalan Pelihara Keamanan Objek Vital SPBU, melalui Patroli Perintis

    Ikuti Kami