Samapta Polsek Jatisari Cegah Kriminal Lakukan Patroli KRYD

    Samapta Polsek Jatisari Cegah Kriminal Lakukan Patroli KRYD

    Polres Karawang -  Kapolsek Jatisari Kompol H. Bambang Sumitro., S.H., M.M., CHRA menugaskan jajaran personil Polsek Jatisari  Polres Karawang Polda Jabar melaksanakan kegiatan patroli kepung karawang dalam rangka antisipasi C.3. di pertigaan Cikalong Desa Cikalong Kecamatan Jatisari Kabupaten Karawang. Selasa dini hari (12/11/2024) jam 02.30 wib

    Kegiatan patroli kepung Karawang di pertigaan Cikalong oleh anggota Patroli prekat Polsek Jatisari tersebut guna untuk memberikan rasa aman dan nyaman pada masyarakat yang beraktifitas dimalam hari dan mempersempit ruang gerak pelaku kejahatan dimalam hari.

    Dalam giat tersebut Dipimpin Kapolsek Jatisari Kompol H. Bambang Sumitro., SH., MM., CHRA melaksanakan patroli Ops Mantap Praja Lodaya 2024, Aipda Dodi Samiaji dan Bripka Ruli Malvina melaksanakan tugas dari Polres Karawang untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat juga mempersempit ruang gerak para pelaku tindak kejahatan di malam hari.

    " Kegiatan rutin Patroli ops mantap Praja Lodaya 2024 di pertigaan Cikalong guna mempersempit ruang gerak pelaku kejahatan jalanan dimalam hari terutama Begal dan kejahatan jalanan lainnya, dan kegiatan tersebut adalah merupakan atensi dari Kapolres Karawang AKBP Edwar Zulkarnain M, S.I.K, S.H., M.H melalui Program CAKEP Polres Karawang untuk menuju Kab. Karawang yang aman dan kondusif." Ucapnya. 

    Polres Karawang_AKBP Edwar Zulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Telukjambe Timur Laksanakan Patroli...

    Artikel Berikutnya

    Personel Polsek Tegalwaru Giat Patroli Malam...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Doa Bersama Jelang HUT Koopsudnas
    PLT Kapolsek Tirtajaya bersama Anggota Mengikuti Rapat Komite Sekolah SMAN 1 Tirtajaya dalam rangka kegiatan Akhir Sekolah Kelas Xll SMAN 1 Tirtajaya
    Polisi Buka Posko Pelayanan untuk Warga Korban Kebakaran di Kemayoran
    Kapolsek Jatisari Sampaikan Pesan Kamtibmas Kepada Warga
    Personel Polsek Lemahabang Imbau Warga Waspada Peredaran Dan Penyalahgunaan Obat Terlarang
    Polisi Caket Polres Karawang Polsek Purwasari Sambangi Poskamling
    Polsek Pedes Himbau Dan Sambangi Masyarakat Di Malam Hari
    Anggota Polsek Batujaya Cegah GU Kamtibmas di Perbatasan Batujaya dengan Jayakerta
    Anggota Patroli Polsek Rawamerta kontrol Situasi Kamtibmas di Lingkungan Pabrik dan Gudang PIP Pupuk Kujang Desa Kutawargi 
    Polsek CIampel, Aipda Handri Juniawan Bersama Briptu Fajri RDS Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 Serta Sosialisasi Pencegahan TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Di Wilayah Kawasan Kim Desa Parungmulya Kec. Ciampel Kab karawang.
    Polsek CIampel, Bhabinkamtibmas Desa Kutamekar Aipda Sugianto Bersama Anggota Melaksanakan Sosialisasi Pencegahan TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Di Wilayah Kantor SPBU Kawasan Surya Cipta Desa Kutamekar Kec.Ciampel Kab. Karawang.
    Personel Polsek Lemahabang Imbau Warga Waspada Peredaran Dan Penyalahgunaan Obat Terlarang
    Polsek CIampel, Bhabinkamtibmas Aipda Sugianto Bersama Anggota Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 dan Kejahatan Lainnya Di Wilayah Kantor PT TENANG JAYA SEJAHTERA CIPTA Desa Kutamekar  Kec. Ciampel Kab. Karawang.
    Bhabinkamtibmas Polsek Telagasari Lakukan Gatur, Antisipasi Kemacetan Sekitar Pasar di Akhir Pekan 
    Pertokoan di Kampung Munjul Cintalaksana Jadi Atensi Monitoring Patroli Malam Personel Polsek Tegalwaru
    Polres Karawang, TNI-Polri dan Masyarakat Ngawangkong di Pos Ronda
    Sat Samapta Polres Karawang Giat Patroli Perintis Presisi antisipasi C3 di lamaran
    Bhabinkamtibmas Polsek Klari Aiptu Halim Lakukan Patroli Wilayah Binaan
    Polsek Pangkalan Pelihara Keamanan Objek Vital SPBU, melalui Patroli Perintis

    Ikuti Kami